QUIKSILVER PRO GOLD COAST ITS ON!
Tonton secara live sekarang juga..
Telah berjalan kompetisi pemberhentian pertama Champion Tour WSL yakni Quiksilver Pro Gold Coast yang dihelat di Snapper Rocks Australia. Heat menegangkan akan terjadi di heat 7 dimana akan ada Kelly Slater dan Mick Fanning dalam 1 heat tersebut dengan satu lawan lagi surfer asal Prancis Jeremy Flores.
Untuk yang rindu melihat aksi Owen Wright yang selama setahun telah vakum di kompetisi lantaran cedera, kali ini kalian bisa melepaskan rindu dengan menyaksikan kembali Owen yang akan bertanding di heat 12 berhadapan dengan dua peselancar Australia lainnya yakni Ethan Ewing dan Sebastian Zietz.
Tonton kompetisi ini sekarang juga yang bisa diunduh secara Live disini
Heat ronde pertama..
H1: Michel Bourez (PYF), Conner Coffin (USA), Jadson Andre (BRA)
H2: Matt Wilkinson (AUS), Stuart Kennedy (AUS), Ian Gouveia (BRA)
H3: Kolohe Andino (USA), Kanoa Igarashi (USA), Jack Freestone (AUS)
H4: Gabriel Medina (BRA), Wiggolly Dantas (BRA), Ezekiel Lau (HAW)
H5: Jordy Smith (ZAF), Miguel Pupo (BRA), Nat Young (USA)
H6: John John Florence (HAW), Connor O’Leary (AUS), Mikey Wright (AUS)
H7: Kelly Slater (USA), Mick Fanning (AUS), Jeremy Flores (FRA)
H8: Julian Wilson (AUS), Caio Ibelli (BRA), Leonardo Fioravanti (ITL)
H9: Joel Parkinson (AUS), Italo Ferreira (BRA), Joan Duru (FRA)
H10: Filipe Toledo (BRA), Adrian Buchan (AUS), Frederico Morais (PRT)
H11: Adriano de Souza (BRA), Josh Kerr (AUS), Bede Durbidge (AUS)
H12: Sebastian Zietz (HAW), Owen Wright (AUS), Ethan Ewing (AUS)
- EN: