Senin, 13 Juli 2015 13:08

MIKALA JOHN : MASTER GO PRO

Surf, fun dan abadikan.

 

Pesona kamera GoPro menarik minat banyak orang, tak terkecuali para peselancar. Dibuat khusus untuk mengabadikan momen menakjubkan tanpa bantuan orang lain, membuat banyak orang menggunakan GoPro. Seperti sahabat kami Mikala Jones yang melibatkan kamera mungil ini untuk mengabadikan aksi barrel nya yang memukau. Dia selalu membawa Gopro dimanapun ia berselancar sehingga Mikala bisa dibilang adalah master GoPro.

Item terkait

Scroll To Top